by Dastan2017 | Jul 12, 2020 | News
Boleh jadi belum banyak tahu, bahwa ternyata Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) sudah punya hari raya besar, yang disebut Hari UMKM Nasional, yang jatuh pada tanggal 12 Agustus setiap tahunnya, dan diperingati oleh komunitas UMKM. Hari Nasional UMKM ini diamanatkan...
by Dastan2017 | Jul 1, 2020 | News
Pandemi Covid-19 telah membuat layu sektor perekonomian dunia. Indonesia pun tak luput dari teror itu. Apalagi kalangan pelaku koperasi, usaha mikro, kecil dan menengah (KUMKM) ikut meraskan beban berat karena usahanya seret dan ancaman ambruk di depan mata. Untung...
by Dastan2017 | Jan 17, 2020 | News
Peningkatan nilai ekspor sektor UMKM ditargetkan sebesar 30% pada 2024 dari sekarang 14,5%. Angka tersebut menurut Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki terbilang cukup fantastis. Namun dia yakin dapat tercapai apabila semua pihak terkait ikut bergerak bersama....
by Dastan2017 | Jan 17, 2020 | News
Kementerian Koperasi dan UKM siap melakukan kerja sama dengan Komite Nasional Keuangan Syariah (KNKS) untuk menumbuh-kembangkan ekonomi syariah di tanah air. Yang mana dalam milestone KNKS ditargetkan pada 2024 Indonesia menjadi global hub ekonomi dan keuangan...
by Dastan2017 | Jan 17, 2020 | News
Banyaknya pelaku KUMKM yang belum memahami langkah-langkah dan straregi untuk bisa menembus pasar ekspor. Menuntut perlunya dilakukan pembinaan dan pendampingan bagi mereka secara intensif, agar produk-produk KUMKM bisa diekspor. Pemerintah kini tengah berupaya keras...
Recent Comments