by Dastan2017 | May 21, 2019 | News
Smesco Indonesia mendapat kesempatan dikunjungi Wakil Presiden Republik Argentina,vGabriela Michetti, di sela-sela kunjungannya ke Indonesia dalam rangka melakukan pertemuan bilateral dengan Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla. Wapres Gabriela tiba di Gedung Smesco...
by Dastan2017 | May 21, 2019 | News
Salah satu topik menarik yang dibahas dalam Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Kementerian Koperasi dan UKM di Pangkalinang, Bangkabelitung pekan lalu, adalah tentang program pembangunan pasar tematik di daerah seluruh Indonesia. Pembangunan pasar tematik ini dimaksudkan...
by Dastan2017 | May 21, 2019 | News
Jakarta – Kementerian Koperasi dan UKM menggandeng tiga perguruan tinggi untuk menyusun strategi nasional untuk pengembangan UMKM Indonesia. Strategi Nasional tersebut dibutuhkan mengingat banyaknya Kementerian/Lembaga yang menangani UMKM di Indonesia, mulai dari...
by Dastan2017 | May 21, 2019 | News
Diperlukan adanya kaderisasi dan peningkatan sumber daya manusia (SDM) di sektor koperasi, usaha mikro kecil dan menengah (KUMKM) di tanah air. Sebab, berdasarkan hasil survie, 83 persen SDM sektor UMKM Indonesia berpendidikan SMP ke bawah, sementara di sektor...
by Dastan2017 | Mar 26, 2019 | News
Jumlah koperasi yang banyak ternyata tidak menunjukkan kualitas dari koperasi. Maka tepat dilakukan rasionalisasi koperasi dan salah satunya melalui pembubaran, khususnya koperasi papan nama dan rentenir yang berbaju koperasi. Pembubaran koperasi oleh pemerintah untuk...
Recent Comments